Enam Prinsip Utama ASEAN

  1. Hormat terhadap kemerdekaan, kesamaan, dan identitas nasional semua negara anggota
  2. Setiap negara berhak untuk memimpin negaranya dan bebas dari campur tangan pihak luar
  3. Masalah dalam negeri sebuah negara tidak boleh dicampuri oleh negara lain
  4. Perdebatan atau perbedaan antarnegara harus diselesaikan dengan damai
  5. Menolak menggunakan kekuatan militer
  6. Kerja sama yang efektif dan saling menguntungkan antara anggota

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Doa Bapa Kami, Salam Maria, Kemuliaan, dan Terpujilah dlm Bhs. Mandarin

Catatan SBdP kelas 3 SD KD 3.4 Mengenal prosedur teknik potong, lipat, dan sam bung

DOA BAPA KAMI, SALAM MARIA, KEMULIAAN, TERPUJILAH BAHASA JAWA